Registrasi atau pendaftaran rekrutmen bersama BUMN (RBB) Tahun 2023 sudah dibuka sejak 11 Mei 2023 lalu.
Terdapat beragam lowongan pekerjaan yang tersedia termasuk bagi lulusan SLTA/SMA.
Informasi pendaftaran ini resmi diumumkan pada akun instagram FHCI dan juga ig Kementerian BUMN di alamat @kementerianbumn.
Nah, perusahaan BUMN apa saja yang terbuka untuk lulusan SLTA/SMA pada rekrutmen bersama BUMN tahun 2023?
Berikut daftarnya:
Lalu posisi apa saja yang sedang lowongan untuk perusahaan BUMN diatas
Untuk latihan soal-soal psikotes, bisa masuk ke kategori PSIKOTES.
Sukses selalu ya!